Universitas Medan Area dan Fakultas Pertanian UMA Mengadakan Kerja Sama oleh Yayasan Wakaf Djalaludin Pane (YWDP) - Prodi Agroteknologi Terbaik di Sumut
Skip to content
Inovatif, Profesional dan Berkepribadian
Prodi Agroteknologi Terbaik di Sumut
Call Support 0853 6186 2755
Email Support doc_agro@uma.ac.id
Location Jl. Kolam No. 1 Medan Estate
  • Home
  • Profil
    • Akreditasi
    • Fungsionaris
    • Struktur Organisasi
    • Visi dan Misi
  • AKADEMIK
    • DOSEN PENASEHAT AKADEMIK
    • INFORMASI AKADEMIK
      • Akademik Online
      • E-Learning
      • Jurnal Agrotekma
      • Lapor AOC
    • Jadwal Akademik
      • Jadwal Kuliah
      • Jadwal Praktikum
      • Jadwal Seminar
        • Jadwal Seminar Proposal
        • Jadwal Seminar Hasil
        • Jadwal Sidang
      • Jadwal Ujian
      • Jadwal Semester Antara
      • Jadwal Wisuda
    • Kalender Akademik
    • Kurikulum
      • Semester I
      • SEMESTER II
      • SEMESTER III
      • SEMESTER IV
      • SEMESTER V
      • Semester VI
      • SEMESTER VII
      • SEMESTER VIII
      • MK PILIHAN SEMESTER GANJIL
      • MK PILIHAN SEMESTER GENAP
  • AKTIVITAS PRODI
    • KEGIATAN PRODI
    • PRESTASI PRODI
  • Mahasiswa
    • BEASISWA
    • Sistem Informasi
      • Data Mahasiswa
      • Blog Mahasiswa
      • Jurnal Mahasiswa
      • AOC
      • E-Learning
      • Apik
      • Opac
      • Umail
      • SIPRODI
    • Prestasi Mahasiswa
  • Dosen
    • Dosen Agroteknologi
    • Blog Dosen
    • Aktifitas Dosen
    • Prestasi Dosen
    • Jurnal Dosen
    • AOC
    • RKTS
    • RPS
    • TKTD
    • E-learning
    • Opac UMA
    • Umail
  • Arsip
    • Dokumen Prodi
      • Formulir Akademik
      • Arsip Digital
      • Absensi Ujian
        • Absensi UTS
        • Absensi UAS
      • Arsip Webometric
    • Pengumuman
  • Alumni
    • Tracer Study
    • Data Alumni
    • Layanan Alumni
    • Aktivitas Alumni
    • Prestasi Alumni
  • Laboratorium
    • Informasi Laboratorium
    • Aplikasi Laboratorium
  • Hubungi Kami

Universitas Medan Area dan Fakultas Pertanian UMA Mengadakan Kerja Sama oleh Yayasan Wakaf Djalaludin Pane (YWDP)

Posted on 21/11/202201/12/2022 by admin
0

Kamis (17/11/2022), Penandatanganan Memorendum of Understanding (MoU) Universitas Medan Area (UMA) dengan Yayasan Wakaf Djalaluddin Pane dan Memorandum of Agreement (MoA) Fakultas Pertanian UMA dengan Yayasan Wakaf Djalaluddin Pane di Conference Room Haji Agus Salim Siregar, Lantai I Gedung Biro Rektor.

Adapun yang hadir pada pelaksanaan MoU dan MoA ialah Rektor Universitas Medan Area Prof. Dr. Dadan Ramdan, M.Eng., M.Sc.Dekan Fakultas Pertanian Dr. Ir. Zulheri Noer, MP dan tamu dari Yayasan Wakaf Djalaluddin Pane Presiden Direktur Mirah Hartika beserta tim.

Penandatangan MoU antara Universitas Medan Area dengan Yayasan Wakaf Djalaludin Pane

Adapun sambutan dari Rektor Universitas Medan Area Prof. Dr. Dadan Ramdan M. Eng., M.Sc. mengatakan “saya inginkan dengan adanya kerjasama ini bukan hanya sekedar tanda tangan diatas materai, harapan saya terhadap kerja sama ini agar FP UMA sebagai institusi pendidikan dapat memberikan manfaat dan berkontribusi kepada masyarakat melalui aksi kolaborasi atau meningkatkan literasi terkait peran pengelolaan pangan.” ucap rektor.

Penandatangan MoA antara Fakultas Pertanian Universitas Medan Area dengan Yayasan Wakaf Djalaludin Pane

Acara kemudian dilanjut dengan penyampaian sambutan dari pihak Yayasan Wakaf Djalaluddin Pane yang disampaikan oleh Ir. Mira Hartika selaku Presiden Direktur Yayasan Wakaf Djalaluddin Pane. Pada sambutannya, sebagai lembaga filantropi yang telah diamanahi negara melalui Kementerian Negara sebagai lembaga amil zakat nasional, Mira mengutarakan adanya visi besar Yayasan Wakaf Djalaluddin untuk kedepannya membuat keuangan sosial Islam mampu menjadi salah satu tumpuan dalam mebangun bangsa dan negara. Upaya kerja sama ini adalah salah satu wujud yang harapannya akan menebar kebaikan dan banyak kebajikan.

Selanjutnya adalah puncak acara, yaitu sesi penandatanganan naskah MoU kerja sama dan tukar menukar cinderamata berupa dari masing-masing pihak. Penandatangan naskah MoU perjanjian kerja sama tersebut menandakan bahwa telah terjalin kesepakatan secara resmi antara FP UMA dan Yayasan Wakaf Djalaluddin Pane yang diakhiri dengan sesi foto bersama.

Viewers: 20
Share

Dekan Fakultas Pertanian

Dekan Fakultas Pertanian

Dr. Ir. Zulheri Noer, MP

Postingan Terbaru

  • Pelaksanaan Ujian Akhir Praktikum Ganjil 2022 – 2023
  • Fakultas Pertanian UMA mengadakan kegiatan Studi Lapang di Kebun Anggrek Tiga Dolok, Kab. Simalungun
  • Penyelenggaraan Wisuda Periode II UMA 2022
  • Pengisian Kuisioner Evaluasi PBM Fakultas Pertanian Semester Ganjil T.A 2022-2023
  • Dalam Rangka Program MBKM, Dosen Prodi Agroteknologi Faperta UMA Pegang Sertifikasi Kompetensi Berlisensi BNSP 2022

Kalender

November 2022
S M T W T F S
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
27282930  
« Oct   Dec »

Lokasi Fakultas Pertanian

Kaitan UMA





Kampus 1
Jalan Kolam Nomor 1 Medan Estate / Jalan Gedung PBSI, Medan 20223
061) 7360168, 7366878, 7364348. Call Canter : 0822-6777-1313, 0822-6777-1314, 0813-7095-7775
(061) 7368012
univ_medanarea@uma.ac.id
KAMPUS 2
Jalan Sei Serayu Nomor 70 A / Jalan Setia Budi Nomor 79 B, Medan 20112
(061) 8225602, 8201994 HP : 0811 607 259
(061) 8226331
pasca@uma.ac.id

Statistik

  • 1
  • 34
  • 20
  • 1,264
  • 102,891
Copyright@ by PDAI Universitas Medan Area 2023
id Bahasa Indonesia
en Englishid Bahasa Indonesia